You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Desa Padamukti
Desa Padamukti

Kec. Solokanjeruk, Kab. Jawa Barat, Provinsi Jawa Barat

Masyarakat Desa Padamukti Siap Menyongsong Pembangunan Gedung Olah Raga (GOR) Baru.

Admin 07 Januari 2018 Dibaca 742 Kali
Masyarakat Desa Padamukti Siap Menyongsong Pembangunan Gedung  Olah Raga (GOR) Baru.

"Salah satu tujuan Pembangunan Desa adalah meningkatkan  kesejahteraan masyarakat  Desa  dan  kualitas  hidup manusia  melalui  pembangunan sarana dan  prasarana  Desa. Dan salah satu wujud kontektualisasi dari pelaksanaannya yaitu membangun Gedung Sarana Olahraga (GOR) yang tujuan utamanya untuk meningkatkan Pendapatan Asli Desa". Itulah point sambutan yang disampaikan oleh Kepala Desa Padamukti Bpk Atek Zenal dalam sambutan Rapat Musrenbang Tahun 2017. Oleh karenanya kami memohon do'a dan dukungannya dari segenap warga Desa Padamukti untuk kelancaran pembangunan GOR tersebut yang Insya Allah akan dilaksanakan pada Tahun 2017 ini”. Sambut beliau.

GOR Padamukti merupakan Masterpiece Kades Atek Zenal, sungguh rangkaian perjalanan yang  penuh dengan perjuangan dan pengorbanan yang tentunya tidak lepas dari rintangan dan halangan. Dari mulai  pengadaan tanah,perencanaan, pengajuannya,,sampai pelaksanaannya. Sampai2 tim begadang berhari-hari,, tapi dengan  tekad baja Pak Kades, tentunya yang dicita-citakan  oleh masyarakat Padamukti   Insya Allah tidak akan lama lagi pembangunan GOR ini terwujud. Sambut Sekdes Padamukti Asep hadian.

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image